E-Raport SMK versi 4.0 Tahun 2018 Resmi Direktorat Pembinaan SMK

E-Raport SMK versi 4.0 Tahun 2018 Resmi Direktorat Pembinaan SMK - Dalam kesempatan kali ini saya akan share informasi yang kami peroleh dari website resmi psmk.kemdikbud.go.id. setelah melalui serangkaian perbaikan dan pembaruan, Direktorat Pembinaan SMK telah meluncurkan e-rapor versi 4.0 untuk digunakan pada tahun ajaran 2017/2018. Ayo kita unduh dan gunakan beramai-ramai. Semakin ramai yang menggunakan dan memberikan masukan, semakin kuat pula usaha para pengembang E-Raport untuk menyentuh langsung sekolah dalam mewujudkan penilaian pembelajaran SMK yang akuntabel.

E-Raport SMK versi 4.0 Tahun 2018 Resmi Direktorat Pembinaan SMK

e-Rapor SMK merupakan aplikasi standar penilaian pendidikan yang dikembangkan oleh Direktorat Pembinaan SMK. e-Rapor SMK merupakan kesatuan dari pengembangan dan implementasi standar penilaian di SMK, panduan penilaian oleh pendidik dan satuan pendidikan, dan konsep penilaian berbasis TIK. Aplikasi ini boleh dikembangkan lebih lanjut dan dimodifikasi oleh SMK karena aplikasi ini dari, oleh, dan untuk SMK.


Selanjutnya, silakan Anda unduh file e-Raport versi 4.0 SMK dan Panduannya pada link yang sudah kami sediakan berikut ini.

E-Rapor SMK Tahun 2018

Download E-Rapor SMK versi 4.0

Download Panduan E-Rapor SMK versi 4.0


Diharapkan dengan E-Raport SMK versi 4.0 Tahun 2018 Resmi Direktorat Pembinaan SMK ini dapat mempermudah anda dalam melaksanakan tugas dan kewajiban anda disekolah. Saran dan Kritik sangat saya harapkan demi kemajuan blog ini dimasa yang akan datang. Dalam blog ini saya juga sediakan berbagai format raport dan aplikasi raport kurikulum 2013 dan ktsp yang dapat memudahkan segala pekerjaan anda sebagai guru khususnya wali kelas atau guru kelas.

0 Response to "E-Raport SMK versi 4.0 Tahun 2018 Resmi Direktorat Pembinaan SMK"

Posting Komentar